Tuesday, September 26, 2017

RPP Bahasa Inggris Kelas 8 Kurikulum 2013 Revisi 2017

RPP Kurikulum 2013 Revisi 2017 -
Apa kabar sobat RPP Kurikulum 2013 Revisi 2017 Kali ini saya akan membagikan contoh RPP Kurikulum 2013 yang sudah direvisi tahun 2017 sesuai dengan aturan yang berlaku. Akan tetapi Bapak/Ibu tidak perlu khawatir akan Konten RPP ini karena sudah saya lakukan pengkajian sebelumnya dengan beberapa rekan-rekan yang memang berkompeten dibidang pembuatan RPP.

Dimana Penyusunan RPP bukan hanya sekedar urusan persiapan administratif seperti yang diyakini oleh sebagian guru, melainkan kegiatan yang melekat pada pembelajaran sebagai sebuah proses.dalam perspektif manajemen, kegiatan perencanaan selalu mendahului kegiatan pencapaian tujuan.Penyusunan dan pengembangan RPP dapat dilakukan oleh guru secara mandiri maupun secara berkelompok.mengacu pada  penyusunan RPP.

Dimana RPP yang disusun harus berdasarkan Permendikbud 22 – 24 tahun 2016 dan tentunya RPP yang di buat harus terintegrasi diantaranya 
  • Mengintergrasikan Penguatan Pendidikan Karakter (PPK) didalam pembelajaran. Karakter yang diperkuat terutama 5 karakter, yaitu: religius, nasionalis, mandiri, gotong royong, dan integritas.
  • Mengintegrasikan literasi; keterampilan abad 21 atau diistilahkan dengan 4C (Creative, Critical thinking, Communicative, dan Collaborative);
  • Mengintegrasikan HOTS (Higher Order Thinking Skill).
Bagi guru mata pelajaran Bahasa inggris 8 yang saat ini sedang menyusun rencana pelaksanaan pembelajaran (RPP) untuk mata pelajaran Bahasa inggris berikut ini kami akan memberikan contoh RPP Bahasa inggris kelas 8 kurikulum 2013 Revisi 2017 ( terintegrasi PPK ,literasi ,4C, dan HOTS) dan tetunya RPP Bahasa inggris kelas 8 kurikulum 2013 revisi 2017 di susun berdasarkan materi yang terdapat buku Bahasa inggris kelas 8 (Buku pegangan guru &dan siswa ) kurikulum 2013 revisi 2017

Adapun materi yang terdapat pada buku Bahasa Inggris Kelas 8 Kurikulum 2013 Revisi 2017 yang dijadikan sumber atau bahan pembuatan RPP yaitu diantaranya sebagai berikut
  • It’s English time!
  • We can do it, and we will do it
  • We know what to do
  • Come to my birthday, please!
  • I’am so happy for you
  • Our busy roads
  • My Uncle is a Zookeeper
  • What are you doing?
  • Bigger is not always better!
  • When i was a child
  • Yes, we made it!
  • Don’t forget it, please!
  • Sing song

0 comments:

Post a Comment