Saturday, January 23, 2016

Download Soal UKK SMK Tahun 2016 Lengkap

Download Soal UKK SMK Tahun 2016-Jadwal uji kompetensi keahlian sekolah tingkat SMK tahun 2016 akan berlangsung pertengahan februari, karenanya guru pembimbing di tiap SMK sudah prepare dari awal untuk persiapan siswa siswinya yang akan mengikuti UKK tahun ini. Salah satunya memberikan gambaran umum tentang soal UKK yang akan dikerjakan siswa pada saat UKK nanti, dan alhamdulillah soal UKK SMK 2016 setelah ditunggu-tunggu akhirnya beberapa hari yang lalu sudah bisa diunduh disitus resmi ditjen penilaian pendidikan SMK, berikut admin topiksekolahan tampilkan.

Bagi guru produktif sesuai kompetensi keahlian yang diampunya, silahkan untuk mengunduh soal UKK yang sudah keluar dibawah ini. Memberitahukan kepada siswa tentang soal UKK tahun ini lebih awal akan memperingan pekerjaan pembimbingan dan juga memberi kesempatan lebih lama kepada siswa untuk menyiapkan segala keperluan perangkat yang harus disiapkan dan dibuat sesuai dengan soal UKK tersebut.

Download Soal UKK SMK Tahun 2016 Lengkap
Berikut daftar soal UKK sesuai dengan kompetensi keahliannya yang sudah diterbitkan Direktorat Pembinaan SMK silahkan di unduh sesuai kompetensi keahlian:

DAFTAR SOAL UKK SMK 2016
NoKompetensi/Paket KeahlianKode P1P2
1Teknik Survei dan Pemetaan1014adaada
2Geomatika1805adaada
3Teknik Gambar Bangunan1023adaada
4Teknik Konstruksi Batu dan Beton1049ada
5Teknik Konstruksi Baja1058ada
6Teknik Konstruksi Kayu1076ada
7Teknik Furnitur1085adaada
8Teknik Plambing dan Sanitasi1094ada
9Teknik Instalasi Tenaga Listrik1103ada
10Teknik Instalasi Pemanfaatan Tenaga Listrik1814ada
11Teknik Distribusi Tenaga Listrik1112ada
12Teknik Transmisi Tenaga Listrik1156ada
13Teknik Jaringan Tenaga Listrik1823ada
14Teknik Pembangkit Tenaga Listrik1165ada
15Teknik Audio Video1174adaada
16Teknik Elektronika Industri (4 tahun)1183adaada
17Teknik Elektronika Industri1192adaada
18Teknik Mekatronika1707adaada
19Teknik Elektronika Komunikasi1894ada
20Teknik Pendingin dan Tata Udara1218ada
21Teknik Pengelasan1227ada
22Teknik Fabrikasi Logam1236adaada
23Teknik Pengecoran Logam1245adaada
24Teknik Pemesinan1254adaada
25Teknik Pemeliharaan Mekanik Industri1263adaada
26Teknik Gambar Mesin1272
27Teknik Otomotif Kendaraan Ringan1289adaada
28Teknik Otomotif Alat Berat1298adaada
29Teknik Perbaikan Bodi Otomotif1307ada
30Teknik Otomotif Sepeda Motor1316
31Pemesinan Pesawat Udara1325adaada
32Konstruksi Rangka Pesawat Udara1334adaada
33Konstruksi Badan Pesawat Udara1343adaada
34Airframe dan Powerplant1352adaada
35Pemeliharaan dan Perbaikan Motor dan Rangka Pesawat Udara1832adaada
36Pemeliharaan dan Perbaikan Instrumen Elektronika Pesawat Udara1369ada
37Kelistrikan Pesawat Udara1378adaada
38Elektronika Pesawat Udara1387adaada
39Teknik Konstruksi Kapal Baja1396ada
40Teknik Pengelasan Kapal1405
41Teknik Instalasi Pemesinan Kapal1414ada
42Kelistrikan Kapal1423ada
43Teknik Gambar Rancang Bangun Kapal1432ada
44Teknik Konstruksi Kapal Kayu1449ada
45Interior Kapal1458ada
46Teknik Pemintalan Serat Buatan1485ada
47Teknik Pembuatan Benang1494ada
48Teknik Pembuatan Kain1503ada
49Teknik Penyempurnaan Tekstil1512ada
50Teknik Produksi Pakaian Jadi/Garmen1529
51Persiapan Grafika1538ada
52Produksi Grafika1547ada
53Geologi Pertambangan (3 tahun)1556
54Geologi Pertambangan (4 tahun)1565
55Kontrol Proses1574ada
56Kontrol Mekanik1583ada
57Teknik Instrumentasi Logam1592ada
58Kimia Industri (3 tahun)1609ada
59Kimia Industri (4 tahun)1618ada
60Kimia Analisis (3 tahun)1627ada
61Kimia Analisis (4 tahun)1636ada
62Nautika Kapal Niaga1645ada
63Teknika Kapal Niaga1654adaada
64Nautika Kapal Penangkap Ikan1663adaada
65Teknika Kapal Penangkap Ikan1672ada
66Teknik Pemboran Minyak1716ada
67Teknik Pemboran Minyak dan Gas1867
68Teknik Pengolahan Minyak, Gas dan Petrokimia1725ada
69Teknik Pengolahan Minyak dan Gas1876
70Teknik Produksi Perminyakan1734ada
71Teknik Produksi Minyak dan Gas1885
72Teknik Otomasi Industri1743adaada
73Teknik Ototronika1752ada
74Teknik dan Manajemen Transportasi1769
75Teknik dan Manajemen Produksi1787
76Teknik Pelayanan Produksi1849
77Teknik dan Manajemen Pergudangan1796
78Teknik Pergudangan1858
79Teknik Konstruksi Kapal Fiberglass1778ada
80Teknik Energi Hidro1903
81Teknik Energi Surya dan Angin1912
82Teknik Energi Biomassa1929
83Teknik Jaringan Akses2027adaada
84Teknik Suitsing2036ada
85Teknik Transmisi Telekomunikasi2045adaada
86Teknik Transmisi (4 tahun)2054ada
87Teknik Komputer dan Jaringan2063ada
88Rekayasa Perangkat Lunak2072adaada
89Multimedia2089adaada
90Teknik Produksi dan Penyiaran Program Radio2098ada
91Teknik Produksi dan Penyiaran Program Pertelevisian2107ada
92Teknik Produksi dan Penyiaran Program Radio dan Pertelevisian2125
93Animasi2116adaada
94Keperawatan3014ada
95Keperawatan Gigi3023ada
96Analis Kesehatan3032adaada
97Farmasi3049adaada
98Perawatan Sosial3058ada
99Farmasi Industri3067ada
100Seni Patung4036ada
101Seni Lukis4054ada
102Desain dan Produksi Kria Tekstil4063ada
103Desain dan Produksi Kria Kulit4072ada
104Desain dan Produksi Kria Keramik4089ada
105Desain dan Produksi Kria Logam4098ada
106Desain dan Produksi Kria Kayu4107ada
107Seni Musik Non Klasik4125ada
108Seni Musik Klasik4365ada
109Seni Tari Jawatimuran4134
110Seni Tari Makasar4143
111Seni Tari Minang4152
112Seni Tari Sunda4205
113Seni Tari Bali4214
114Seni Tari Surakarta4223
115Seni Tari Yogyakarta4232
116Seni Tari Banyumasan4249
117Seni Tari Betawi4489
118Seni Pedalangan Yogyakarta4169
119Seni Pedalangan Surakarta4178
120Seni Pedalangan Jawatimuran4187
121Seni Pedalangan Bali4196
122Seni Karawitan Jawatimuran4258
123Seni Karawitan Makassar4267
124Seni Karawitan Minang4276
125Seni Karawitan Sunda4285
126Seni Karawitan Surakarta4294
127Seni Karawitan Yogyakarta4303
128Seni Karawitan Bali4312
129Seni Karawitan Banyumasan4329
130Seni Karawitan Betawi4498
131Desain Komunikasi Visual4347ada
132Seni Teater4392
133Pemeranan4507
134Tata Artistik4516
135Usaha Perjalanan Wisata4409ada
136Akomodasi Perhotelan4418
137Jasa Boga4427ada
138Patiseri4436ada
139Kecantikan Kulit4445
140Kecantikan Rambut4454ada
141Busana Butik4463
142Tata Busana4525ada
143Desain Produksi Interior dan Landscaping4472
144Desain Interior4534ada
145Teknologi Pengolahan Hasil Pertanian5032
146Teknologi Pengolahan Hasil Perikanan5049
147Pengawasan Mutu Hasil Pertanian5156
148Mekanisasi Pertanian5058
149Alat Mesin Pertanian5307
150Teknik Tanah dan Air5316
151Agribisnis Rumput Laut5067
152Agribisnis Perikanan5289
153Agribisnis Ternak Ruminansia5094ada
154Agribisnis Ternak Unggas5103ada
155Perawatan Kesehatan Ternak5254ada
156Agribisnis Aneka Ternak5298ada
157Kehutanan5129
158Teknik Inventarisasi dan Pemetaan Hutan5325
159Teknik Konservasi Sumberdaya Hutan5334
160Teknik Rehabilitasi dan Reklamasi Hutan5343
161Teknik Produksi Hasil Hutan5352
162Agribisnis Tanaman Perkebunan5183ada
163Agribisnis Tanaman Pangan dan Hortikultura5263ada
164Agribisnis Pembibitan Tanaman dan Kultur Jaringan5272ada
165Agribisnis Pembenihan Tanaman dan Kultur Jaringan5369
166Penyuluhan Pertanian5245
167Budidaya Perikanan5378
168Budidaya Kekerangan5387
169Budidaya Krustasea5396
170Akuntansi6018ada
171Perbankan6027ada
172Perbankan Syariah6036ada
173Administrasi Perkantoran6045ada
174Pemasaran6054ada

Sampai posting ini admin terbitkan, baru beberapa soal yang sudah muncul. Kita tunggu saja soal soal kompetensi keahlian berikutnya, mudah-mudahan dalam waktu yang tidak lama lagi soal yang ditunggu sudah muncul dan bisa langsung kita siapkan kepada para peserta UKK di sekolah tempat mengajar masing-masing.

Baca juga: Daftar 5 SMK Terbaik di Indonesia

Mari kita sukseskan uji kompetensi keahlian / UKK SMK tahun 2016 ini. Buat guru produktif, selamat bekerja membimbing para peserta UKK dalam mengerjakan project kompetensi keahliannya sesuai dengan petunjuk dalam soal UKK 2016 diatas. Dengan semangat dan kemampuan dan dedikasi yang tinggi, UKK 2016 ini akan berjalan sukses. SMK Bisa!

0 comments:

Post a Comment